Symbian VS Android |
Zaman sekarang sudah dipengaruhi oleh berbagai macam teknologi. Salah satu teknologi yang paling maju dan perkembangannya pesat yaitu Handphone. Siapa sih yang tidak punya handphone? Entah itu handphone keluaran tahun 2000 lalu atau yang baru-baru ini rilis, entah itu kalangan pejabat atau kalangan menengah kebawah pasti semua memilikinya. Tidak Punya Android? Gunakan Android Emulator
Setahu saya ya sobat, sekitar tahun 2003 itu harga handphone mahhaaaaaal banget. Kartu perdana pun harganya ratusan ribu dan (untuk daerah rumahku (Ponorogo)) kalau hendak menelepon harus pergi ke Madiun karena hanya disanalah tempat yang ada jaringannya. Tetapi sekarang? Seakan-akan handphone diobral. Modal 100 ribu sudah bisa buat belanja handphone bagus dan cukup dengan uang 1500 rupiah saja kartu perdana sudah ada ditangan. Luwes banget ya kemajuannya.
"Jangan menolak kehadiran teknologi karena itu resiko"
Sobat tahu tidak handphone SE Xperia X10 mini pro dengan Nokia X5-01. Itu lo yang bentuknya mungil + lucu. Besarnya hanya segenggam tangan namun jangan hanya dilihat luarnya karena dalamnya waw untuk ukuran handphone menengah :)
Sebenarnya saya suka dengan Xperia X10 mini. Selain menggunakan OS Android, yang saya incar yaitu kameranya. Cocok untuk hunting :) 5 MP autofocus + LED flash saya rasa itu waw untuk handphone seperti ini. Tidak seperti Xperia X8 yang hanya mengadopsi kamera 3.15 MP tanpa tambahan apapun. Untuk saat ini yang saya pegang yaitu Nokia X5-01. Menggunakan OS Symbian v3 dengan kamera 5 MP + LED flash (tanpa autofocus).
Memang untuk urusan jepret-menjepret tidak harus kamera yang menjadi andalan tetapi The Man Behind The Gun nya itu siapa. Tapi menurut saya juga harus di imbangi dengan Gun nya itu apa :p
Masalah harga, beda tipislah. Kedua handphone diatas sudah ada di pasaran dengan harga yang relatif terjangkau. Dibawah Satu Juta rupiah.
Berikut spesifikasinya yang sengaja saya ambil dariGSMArena.
Berikut spesifikasinya yang sengaja saya ambil dari
Sony Ericsson Xperia X10 Mini |
Jaringan : GSM 850 / 900 / 1800 / 1900 - HSDPA 850 / 900 / 2100
Dimensi : 90 x 52 x 17 mm
Berat : 120 g
Layar : TFT touchscreen, 256K colors, 240 x 320 pixels, 2.55 inches
QWERTY keyboard, Accelerometer sensor for auto-rot
Kamera : CMOS, 5.0 Megapixel, Autofocus, Geo-tagging, Flash Led
OS : Android - Android OS 1.6
Memori internal : 128 MB
microSD (TransFlash) up to 16GB, 2GB included
Konektivitas : HSDPA, EDGE Class 10, 236.8 kbps, Bluetooth v2.1 with A2DP, 3G, GPRS Class 10 (4+1/3+2 slots), USB Port, Wi-Fi 802.11b/g, Data Cable
Baterai : Standard battery, Li-Po
MP3 Player
A2DP
Video Player
Games
Java (J2ME)
Browser HTML
PIM Aplikasi : Voice memo
Aplikasi Lain : Google Search, Maps, Gmail, YouTube, Calendar, Google Talk, Picasa integration, GPS, Document viewer
Nokia X5-01 |
General 2G Network GSM 850 / 900 / 1800 / 1900
3G Network HSDPA 850 / 1900 / 2100
HSDPA 900 / 1900 / 2100
Announced 2010, June
Status Coming soon. Exp. release 2010, 3Q
Size Dimensions 74.3 x 66.4 x 16.8 mm, 113.4 cc
Weight 129 g
Display Type TFT, 256K colors
Size 320 x 240 pixels, 2.36 inches
- QWERTY keyboard
- Accelerometer sensor for auto rotate
Sound Alert types Vibration, Polyphonic(64), WAV, MP3 ringtones
Speakerphone Yes
- 3.5 mm audio jack
Memory Phonebook Practically unlimited entries and fields, Photocall
Call records Detailed, max 30 days
Internal 200 MB
Card slot microSD, up to 32GB, 2GB card included
Data GPRS Class 32
EDGE Class 32
3G HSDPA
WLAN Wi-Fi 802.11 b/g
Bluetooth Yes, v2.1 with A2DP
Infrared port No
USB Yes, v2.0 microUSB
Camera Primary 5 MP, 2592 x 1944 pixels, LED flash
Video Yes
Secondary No
Features OS Symbian OS 9.3, Series 60 v3.2 UI
Messaging SMS, MMS, Email, Push Email, IM
Browser WAP 2.0/xHTML, HTML
Radio Stereo FM radio with RDS
Games Yes + downloadable
Colors Pink, Azure, Graphite Black, Yellow Green, Purple
GPS No
Java Yes, MIDP 2.0
- Comes with music in selected markets
- MP4/H.264/H.263 player
- MP3/WMA/WAV/eAAC+ player
- Organizer
- Document viewer (Word, Excel, PowerPoint, PDF)
- Flash Lite v3.0
- Voice memo
- T9
Battery Standard battery, Li-Po
Stand-by Up to 384 h (2G) / Up to 384 h (3G)
Talk time Up to 4 h (2G) / Up to 3 h 30 min (3G)
Music play Up to 24 h
Bagaimana menurut pendapat sobat dengan kedua handphone tersebut?
Dari penampakanya saya sih lebih suka xperia mas, karena selain touch screen juga kaya fitur. :)
ReplyDeleteiya :) sayapun begitu
Deletefiturnya lengkap.. boleh nih beli.. :D
ReplyDeleteboleh mas . silahkan :D
Deletenice post :)
ReplyDeletenice comment :)
Deletesaya pengen bangetttttt punya hp kaya gini tapi sekarang masih saja T_T
ReplyDeletemasih saja kenapa mas moenas ? :/ nabung nabung nabung :)
Deleteinfo yang membantu sob... :D salam kenal.. :D
ReplyDeletesalam kenal balik :D makasih
Deletewah fiturnya lengkap dan keren juga tampilannya :)
ReplyDeleteiya :D hapenya mungil
Deletebuat hp di bawah satu jutaan, ini udah keren kok sob :D
ReplyDeleteiya gan :D udah standart -buat saya pribadi-
Deletewaahhah udah murah murah banget yaa.. ecanggihan teknologi baru juga gak bisa terelakkan.. udah resiko. hahaha
ReplyDeleteiya teknologi semakin canggih murah dan mudah didapatkan. mantap gan :D
iya :D teknologi emang gila bro
Deletemakasih infonya ya
ReplyDeleteiyaa :D masamaa
Deleteemm ane mau 22nya sob, bungkus buat ane ga pake cabe :p
ReplyDeletesiaap :D anterin kemana nih ? ga ada alamat .
Deletehadir kembali pengen liat smart HP.. :D
ReplyDeletesilahkan gan :) makasih kunjungannya
DeleteSekadar penampakan, saya langsung suka dengan x10 mini. Apalagi kalau udah OS nya
ReplyDeleteiya mas . os nya tuh android . itu yang bikin saya suka . selain itu kameranya MANTAP :D
Deletehaduh aq makek nokia x5-01 jadi ngiri sama experia x10 nie
ReplyDeleteThis comment has been removed by the author.
ReplyDelete